Hati-Hati! Ini Gejala Gangguan Kepribadian Narsistik yang Sering Tak Disadari
- Penulis : Imron Fauzi
- Rabu, 18 September 2024 21:51 WIB

Narsistik sering membuat seseorang merasa mereka lebih istimewa dan hanya bisa dimengerti oleh orang-orang tertentu yang dianggap “selevel” dengan mereka.
Hal ini sering kali membuat mereka sulit untuk bersikap rendah hati atau menerima perbedaan pendapat.
3. Minim Empati Salah satu ciri khas
Baca Juga: Dapat Bantuan Renovasi Rumah dari Pemkab Jember, Penerima: Terima Kasih Pak Bupati
Narsistik adalah kurangnya empati. Mereka sering kali tidak mampu atau tidak mau memahami perasaan dan kebutuhan orang lain, karena terlalu fokus pada diri sendiri.
4. Sangat Sensitif Terhadap Kritik
Meskipun mereka cenderung tampil percaya diri, orang dengan gangguan narsistik sebenarnya sangat rentan terhadap kritik.
Baca Juga: Bagaimana Cara Membangun Personal Branding? Begini Penjelasan dari Caroline Castrillon
Mereka mudah merasa tersinggung dan bereaksi berlebihan terhadap saran atau masukan negatif.
5. Menggunakan Orang Lain untuk Tujuan
Pribadi Dalam hubungan sosial, seseorang yang narsistik biasanya akan memanfaatkan orang lain untuk memenuhi kebutuhannya.
Baca Juga: In Memoriam: Faisal Basri dan Nyanyian Suara Kritisnya di Mata Denny JA
Mereka melihat orang-orang di sekitarnya sebagai alat untuk mendapatkan pujian, status, atau keuntungan pribadi.