DECEMBER 9, 2022
Bisnis

KAI Rubah Sejumlah Pola Perjalanan Kereta Api per 1 Juli 2024

image
Penumpan turun dari kereta api di Stasiun Gambir. (ANTARA/Harianto)

2. KA 50A Argo Parahyangan, berangkat Stasiun Gambir 13.10 WIB (tidak ada perubahan), dengan stasiun pemberhentian Jatinegara, Bekasi, Cimahi, Bandung (sebelumnya tidak berhenti di Jatinegara);

3. KA 52A Argo Parahyangan, berangkat Stasiun Gambir 07.20 WIB (sebelumnya berangkat pukul 07.25 WIB), dengan stasiun pemberhentian Jatinegara, Bekasi, Cimahi, Bandung (sebelumnya tidak berhenti di Jatinegara);

Berikutnya, keberangkatan di Stasiun Bandung, yakni;

Baca Juga: Hadiri Festival Pesona Danau Limboto, Menparekraf: Semakin Meriah

1. KA 43A Argo Parahyangan, berangkat Stasiun Bandung 05.25 WIB (sebelumnya berangkat pukul 06.00 WIB), dengan stasiun pemberhentian Cimahi, Bekasi, Jatinegara, Gambir (sebelumnya tidak berhenti di Jatinegara);

2. KA 39B Argo Parahyangan, berangkat Stasiun Bandung 11.30 WIB (tidak ada perubahan), dengan stasiun pemberhentian Cimahi, Bekasi, Jatinegara, Gambir (sebelumnya tidak berhenti di Bekasi dan Jatinegara);

Selanjutnya, keberangkatan di Stasiun Purwokerto, yakni KA 180A Baturraden Ekspres, berangkat Stasiun Purwokerto 22.00 WIB (sebelumnya berangkat pukul 20.00 WIB).

Baca Juga: Pemkot Bogor Bekerja Sama dengan Produsen Guna Jaga Harga Bahan Pokok Agar Tetap Stabil

“Dengan adanya perubahan pola operasi ini diharapkan masyarakat terus menggunakan layanan transportasi massal kereta api yang aman, nyaman, dan selamat,” kata Joni.

Joni menambahkan, masyarakat bisa mendapatkan informasi terkait layanan KAI secara umum dengan menghubungi Customer Service KAI di stasiun atau Contact Center KAI melalui telepon di 121, WhatsApp 08111-2111-121, email cs@kai. id, atau media sosial KAI121.***

Halaman:
1
2
3
4
Sumber: Antara

Berita Terkait